Info Menarik...!!

Selasa, 24 Juli 2012

Rebusan daun cemara untuk fungisida

Harris Herawan: Caranya ambil 1kg daun cemara direbus dgn 10 liter air,setelah mendidih diamkan semalam...pagi2 saring n semprotkan ke tanaman yg terserang jamur

Harris Herawan :
A.Ramuan untuk patek sbb: rebusan air cemara,zpt/groeth promotor,poc,decomposter berbahan aktif selulolitik campur dgn air 3 liter.Kemudian biarkan selama 12 jam.
B.Tuangkan kapur/gamping 1kg,gula jawa 1kg dilembutkan.Lembutkan pula/diblen...der gedebog pisang,daun turi sejumlah 10kg.Setelah itu campur ramuan A kedalam ramuan B,aduk-aduk lalu tambahkan air 3 liter.Cara penggunaan: ambil 100cc ramuan patek campur 10 liter air semprotkan dari bawah keatas tanaman.

Harris Herawan : Mimba,daum sirsak,mindi,sereh,laos dan daun mahoni direbus bagus untuk mengendalikan hama pengunyah maupun penghisap....untuk hasil yg bagus gunakan molto pewangi pada larutan pesnab tsb,1 tangki sprayer cukup 3 sendok makan molto pewangi.

Harris Herawan : Sahabat mansur,untuk mencegah timbulnya jamur pd tanaman cabe:tahap pengolahan tanah lahan,gunakan kompod matang/telah melalui proses fermentasi kemudian inokulasikan trichoderma harsianum dgn perbandingan 100kg kompos:100gram bibit trichoderma harsianum.Trichoderma harsianum merupakan jamur antagonis yg menekan pertumbuhan jamur patogen

Tidak ada komentar: